Tanda Kulit Over Eksfoliasi

Meski eksfoliasi kulit wajah memang perlu dilakukan secara rutin, tetapi bila terlalu sering atau over-exfoliation, kulit justru bisa mengalami kerusakan. Exfoliation atau eksfoliasi adalah perawatan kulit yang dilakukan untuk mengangkat sel-sel kulit mati dan kotoran yang ada di permukaan kulit. Eksfoliasi pada wajah bermanfaat untuk mencerahkan kulit, mencegah munculnya jerawat, mengurangi tanda-tanda penuaan dini, dan meningkatkan efektivitas produk perawatan kulit..

Tanda Kulit Over Eksfoliasi

  • Kulit kemerahan dan mengelupas
  • Kulit terasa terbakar
  • Bercak merah yang tidak merata
  • Muncul jerawat atau bruntusan
  • Kulit kering dan berisik

Berlangganan
Berita Kami

***Kami Harap, Tidak Spam!